"PENERAPAN LIMIT FUNGSI DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI"
1. Misalnya, ketika
kamu menyukai gula, tapi tidak mungkin kamu makan gula terlalu banyak, iya kan?
Nah, itu bisa dinotasikan dalam matematika, di mana tingkat kepuasan kamu akan
terus menurun dengan semakin banyaknya gula yang kamu makan, tapi tingkat
kepuasannya tidak pernah menyentuh titik nol melainkan mendekati nol. Maka
dikatakan bahwa limitnya mendekati nol.
2. Kasus lainnya,
misalnya dalam proses penggalian. Semakin dalam kamu menggali, biaya penggalian
akan semakin mahal hingga...